Novel Tarian Cinta

Novel menyentuh ini berkisah tentang suka duka kehidupan seorang lelaki Palestina yang tinggal di wilayah Israel. Kakeknya tewas dalam perang 1948 dan ayahnya pernah masuk penjara karena dituduh mengebom sebuah kafetaria kampus. Ia sendiri tak peduli pada politik dan malah masuk sebuah SMA Yahudi bergengsi dengan mendapat beasiswa. Ia tak menyelesaikan kuliahnya, lalu bekerja serabutan dan kawin dengan seorang gadis arab setelah mengalami kisah cinta berliku.
Dihiasi peristiwa mengharukan dan humor segar, serta perenungan tentang cinta, keluarga, dan persahabatan, novel ini mengisahkan kehidupan getir di sebuah wilayah konflik.
Di sisi lain, kisah ini memberi gambaran hubungan manusiawi orang-orang Arab dan Yahudi juga bisa hidup bersama dengan damai. Novel ini layak dibaca oleh pembaca di tanah air untuk mendapatkan perspektif lain tentang konflik di Timur Tengah melalui kisah hidup seorang anak manusia di tengah negeri yang terkoyak permusuhan.
Download Novel Tarian Cinta disini.




Cara Download:
  • Klik Tulisan disini.
  • Akan muncul halaman baru yaitu adf.ly
  • tunggu 5 detik lalu klik tulisan SKIP AD seperti gambar di bawah ini









Penulis : Jusman Amin ~ Berbagi hal seputar matematika dan hal menarik lainnya

Artikel Novel Tarian Cinta ini dipublish oleh Jusman Amin pada hari Minggu, 20 Mei 2012. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan Novel Tarian Cinta
 

0 komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...